Analisis Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Volume Impor Bawang Putih Di Indonesia Tahun 2021-2023
DOI:
https://doi.org/10.63822/ajt75c73Keywords:
Impor, Bawang PutihAbstract
Indonesia belakangan ini mengalami masalah mengenai semakin banyaknya impor berbagai produk kebutuhan masyarakat Indonesia terutama untuk produk hortikultura dan komoditi bawang putih ada didalamnya. Hal ini dikarenakan rendahnya tingkat produksi bawang putih sementara tingkat konsumsi lebih tinggi daripada produksi yang dihasilkan. Studi ini menyelidiki bagaimana harga bawang putih dalam negeri, jumlah produksi bawang putih lokal, dan nilai tukar rupiah mempengaruhi impor bawang putih dari Indonesia. Data sekunder yang digunakan berasal dari sumber resmi seperti Badan Pusat Statistik (BPS), Kementrian pertanian, Pusat Informasi Harga Pangan Strategis Nasional (PIHPS), bank Indonesia (BI) dari tahun 2021 hingga 2023. Untuk melakukan analisis, regresi linier berganda digunakan, menggunakan teknik Ordinary Least Squares (OLS) dengan menggunakan uji asumsi yaitu Uji Normalitas, Uji Multikolineritas, Uji Heterogenitas, Uji Autokolerasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa ketiga faktor independen, yaitu harga bawang putih dalam negri, jumlah produksi bawang putih, dan nilai tukar rupiah terhadap dolar, tidak memiliki dampak yang signifikan terhadap impor bawang putih dari Indonesia. Hasilnya menunjukkan bahwa ketiga variabel tersebut tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap impor bawang putih di Indonesia, mungkin ada variabel lain yang lebih dominan terhadap impor bawang putih di Indonesia
References
Bella Septiana1, N. K. (2022). daya saing bawang putih di indonesia . Jurnal Agribisnis Indonesia.
Boediono. (1997). Ekonomi Internasional. . BPFE.
Gunawan, I. (2016). Pengantar Statistika Inferensial. PT Rajagrafindo Persada .
Indrawan, I. W. (2015). Pengaruh Kurs Dollar Amerika, Pendapatan Perkapita, dan Cadangan Devisa Terhadap Nilai Impor Kendaraan Bermotor di Indonesia. EJurnal Ekonomi Pembangunan .
Indrayani, N. K. (2014). PENGARUH KONSUMSI, PRODUKSI, KURS DOLLAR AS
DAN PDB PERTANIAN TERHADAP IMPOR BAWANG PUTIH
INDONESIA . E-Jurnal EP Unud.
Ineu Sintia1, M. D. (2022). PERBANDINGAN TINGKAT KONSISTENSI UJI DISTRIBUSI NORMALITAS PADA KASUS TINGKAT PENGANGGURAN
DI JAWA . Prosiding Seminar Nasional Matematika, Statistika, dan Aplikasinya.
Joersen, T. S. (2003). Teori ekonomi mikro. Jakarta: Salemba Empat .
Kurniawan Sabtiadi, D. K. (2018). ANALISIS PENGARUH EKSPOR IMPOR TERHADAP NILAI TUKAR USD DAN SGD . Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis.
Kurniawan Sabtiadi, D. K. (n.d.). ANALISIS PENGARUH EKSPOR IMPOR TERHADAP NILAI TUKAR USD DAN SGD. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis .
M.S, A. (1999). Penerapan Model VEC Pada kasus impor bawang putih di indonesia . IPB scientific repository.
Maria Pangestika*, Y. (2019). PENGARUH LAG IMPOR, PRODUKSI, HARGA DOMESTIK, HARGA IMPOR, NILAI TUKAR DAN PDB TERHADAP IMPOR JERUK SERTA PERAMALAN IMPOR JERUK DI INDONESIA.
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis (JEPA) .
Marisa, F. (2014). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPOR BAWANG . Economics Development Analysis Journal .
Meleriansyah1, S. I. ( 2014). ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUME IMPOR DAN PRODUKSI BAWANG PUTIH . SOCIETA.
Muhammad Syahrizal1, B. S. ( 2022). ANALISIS PROSES PENANGANAN IMPOR MELALUI FREIGHT FORWARDER PADA PT. SURYA CEMERLANG LOGISTIK. JURNAL ADMINISTRASI BISNIS.
Nopirin. (1999). Ekonomi Internasional Edisi 3. BPFE.
pertanian, k. (2017). Outlook Tanaman Pangan dan Holtikultura. pertanian, K. (2017). Outlook Tanaman Pangan dan Holtikultura.
sabtiadi, k. (2018). analisi pengaruh ekspor impor terhadap nilai tukar usd dan sgd. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis.
Shofiyah, I. (2020). tren dan faktor faktor yang mempengaruhi volume impor bawang putih di indonesia . agriscience.
Sugiarti, I. S. ( 2020 ). TREN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUME . AGRISCIENCE.
Sugiarti, I. S. (2020). TREN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUME IMPOR BAWANG PUTIH DI INDONESIA. agriscience.
Yosobroto. (2013). Prediksi dan Tantangan Sektor Pertanian Indonesia .
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Ferdiansyah Achmad Safi’i, Debby Nindya Istiandari (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.



