Pelatihan Pembuatan Paket Wisata bagi Pengelola Wisata di Desa Budo, Propinsi Sulawesi Utara

Authors

  • Dianne O. Rondonuwu Politeknik Negeri Manado Author
  • Dimas E. Permana Politeknik Negeri Manado Author
  • Mikhael C. S. Mangolo Politeknik Negeri Manado Author
  • Silvana Wewengkang Politeknik Negeri Manado Author
  • Merryany T. Bawole Politeknik Negeri Manado Author
  • Vesty Like Sambeka Politeknik Negeri Manado Author
  • Margresye D. Rompas Politeknik Negeri Manado Author
  • Meiske M. Sangian Politeknik Negeri Manado Author
  • Seska M.H. Mengko Politeknik Negeri Manado Author
  • Fonny Sangari Politeknik Negeri Manado Author
  • Pearl Loesye Wenas Politeknik Negeri Manado Author
  • Benny Irwan Towoliu Politeknik Negeri Manado Author

DOI:

https://doi.org/10.63822/553cky28

Keywords:

Paket Wisata, Pengelola, Sulawesi Utara

Abstract

Desa Budo merupakan salah satu di Propinsi Sulawesi Utara, yang pertama kali mendapatkan Anugerah Desa Wisat Indonesia Tahun 2022. Dalam pengembangannya sejak tahun 2015, desa ini didampingi oleh Politeknik Negeri Manado, sejak awal berdiri dan pernah mendapatkan pendanaan khususnya ekonomi pada masyarakat pesisir dari ILO Indoenesia. Perjalanannya waktu, salah satu kelemahan desa ini adalah Pengelolaan Paket Wisata. Begitu banyak potensi alam dan social-budaya yang bisa dijadikan sebagai Atraksi Wisata, naming karena faktor keterbatasan Pendidikan khususnya bidang Pariwisata, sehingga desa ini lemah dalam pembuatan paket wisata. Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah membekali pengelola wisata desa dengan melatih pembuatan paket wisata. Adapun metode yang digunakan melalui tiga tahapan kegiatan yaitu pembukaan atau peng-awalan; tehnik idetifikasi wisata, kegiatan utama: perencanaan dan praktik perhitungan paket wisata, dan penutup atau evaluasi (feedback-serta rencana paket wisata. Jumlah peserta sebanyak 20 orang yang terdiri dari perwakilan unsur stakeholder wisata desa.  Hasil yang diharapkan adalah peserta mampu menghasilkan 20 rencana paket wisata yang akan menjadi andalan dari Desa wisata Budo.  

 

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Antara, M., & Arida, S. (2015). Panduan pengelolaan desa wisata berbasis potensi lokal. Konsorium Riset Pariwisata Universitas Udayana, 23.

Ayhan, Ç. K., Taşlı, T. C., Özkök, F., & Tatlı, H. (2020). Land use suitability analysis of rural tourism activities: Yenice, Turkey. Tourism Management, 76, 103949.

Brahmanto, E. (2015). Magnet Paket Wisata Dalam Menarik Kunjungan Wisatawan Asing Berkunjung Ke Yogyakarta. Media Wisata, 13(2).

Fiatiano, E. (2009). Perencanaan paket wisata atau tur. Jurnal Korespondensi, 22(2), 171-178.

Gannon, A. (1994). Rural tourism as a factor in rural community economic development for economies in transition. Journal of sustainable tourism, 2(1-2), 51-60.

Kaaristo, M. (2014). Value of silence: Mediating aural environments in Estonian rural tourism. Journal of Tourism and Cultural Change, 12(3), 267-279.

Krisnawati, I. (2021). Program Pengembangan Desa Wisata Sebagai Wujud Kebijakan Pemerintah Dalam Rangka Pemulihan Ekonomi Pasca Covid dan Implementasinya. Transparansi: Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi, 4(2), 211-221.

Lane, B. (1994). What is rural tourism? Journal of sustainable tourism, 2(1-2), 7-21.

Lumanauw, N. (2020). Perencanaan paket wisata pada biro perjalanan wisata inbound (Studi kasus di PT. Golden Kris Tours, Bali). Jurnal Ilmiah Hospitality, 9(1), 19-30.

Nogueira, S., & Pinho, J. C. (2015). Stakeholder network integrated analysis: The specific case of rural tourism in the Portuguese Peneda‐Gerês National Park. International Journal of Tourism Research, 17(4), 325-336.

Maestro, R. M. H., Gallego, P. A. M., & Requejo, L. S. (2007). The moderating role of familiarity in rural tourism in Spain. Tourism Management, 28(4), 951-964.

Roberts, L., & Hall, D. (2004). Consuming the countryside: Marketing for ‘rural tourism’. Journal of Vacation Marketing, 10(3), 253-263.

Rosalina, P. D., Dupre, K., & Wang, Y. (2021). Rural tourism: A systematic literature review on definitions and challenges. Journal of Hospitality and Tourism Management, 47, 134-149.

Sangari, F., Wenas, P. L., Rattu, F. V., Permana, D. E., Solang, J. A., & Mandulangi, J. (2024). Questioning the Ideal Number of Visitors at the Mangrove Track in Budo Village, North Sulawesi, Indonesia. International Journal of Tourism Business Research, 3(1), 170-179.

Towoliu, B. I., Runtuwene, T., Permana, D. E., Lumettu, A., Alelo, M., & Sangari, F. (2020, August). Coastal carrying capacity for mangrove ecotourism development, case study in Budo Village, North Minahasa Regency. In First International Conference on Applied Science and Technology (iCAST 2018) (pp. 132-135). Atlantis Press.

Towoliu, B. I., Mandulangi, J., Wenas, P. L., & Bawole, M. (2023). Studi Implementasi Kearifan Lokal pada Pengembangan Fasilitas Wisata, Desa Budo, Kabupaten Minahasa Utara. Jurnal Industri Pariwisata, 5(2), 228-236.

Towoliu, B. I., Polii, B. D., & Mandulangi, J. (2021). Improvement of knowledge and skills of hospitality in Tourism Group in Budo Village, district Wori, North Sulawesi Province. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 956-960.

Towoliu, B. I., Gumolili, Y. J., & Sangari, F. (2021, April). Questioning Community's Understanding in Implementing Local Identity in Development of Tourist Facilities: A Case in Budo Village, North Minahasa Regency. In Proceedings of the International Conference on Applied Science and Technology on Social Science (ICAST-SS 2020) (Vol. 544, pp. 352-356). Atlantis Press.

Towoliu, B. I., Polii, B. D., & Mandulangi, J. (2023). Peningkatan Pengetahuan dan Ketrampilan Hospitality pada Kelompok Wisata di Desa Budo, Kecamatan Wori Kabupaten Minahasa Utara. JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat), 7(1), 171-176.

Utama, I Gusti Bagus Rai. 2014. Pengantar Industri Pariwisata. Yogyakarta: Deepublish.

Published

2025-06-24

Issue

Section

Articles

How to Cite

Dianne O. Rondonuwu, Dimas E. Permana, Mikhael C. S. Mangolo, Silvana Wewengkang, Merryany T. Bawole, Vesty Like Sambeka, Margresye D. Rompas, Meiske M. Sangian, Seska M.H. Mengko, Fonny Sangari, Pearl Loesye Wenas, & Benny Irwan Towoliu. (2025). Pelatihan Pembuatan Paket Wisata bagi Pengelola Wisata di Desa Budo, Propinsi Sulawesi Utara. Aksi Kita: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 393-400. https://doi.org/10.63822/553cky28