Pentingnya Berperilaku Hidup Sehat untuk Menjaga Kualitas Lingkungan

Authors

  • Asnawi Universitas Bina Bangsa Author
  • Siti Alia Zulfa Universitas Bina Bangsa Author
  • Siti Salasatu Sa’diyah Universitas Bina Bangsa Author

DOI:

https://doi.org/10.63822/tsq0gj38

Keywords:

PHBS, Kualitas Lingkungan

Abstract

Program Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan upaya promotif dan preventif yang bertujuan meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat melalui perubahan pengetahuan, sikap, dan perilaku hidup sehat. PHBS melibatkan peran aktif individu, keluarga, dan masyarakat dalam menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan serta diri. Pelaksanaan PHBS dipengaruhi oleh tiga faktor utama yaitu faktor predisposing (pengetahuan dan sikap), faktor pemungkin (fasilitas dan sarana kesehatan), dan faktor penguat (dukungan tokoh masyarakat serta regulasi). Penerapan PHBS yang efektif membutuhkan kolaborasi dari pemerintah dan masyarakat, khususnya dalam lingkungan rumah tangga dan sekolah, sebagai bagian dari upaya mencapai target kesehatan dalam Sustainable Development Goals (SDGs). Dengan pelaksanaan PHBS yang konsisten, diharapkan dapat meningkatkan derajat kesehatan masyarakat secara berkelanjutan dan mencegah berbagai penyakit yang berpotensi mengganggu kualitas hidup

References

Desfita, S., Azzahra, M., Zulriyanti, N., Putri, M. N., & Anggraini, S. (2021). Jurnal Pengabdian Kesehatan Komunitas (Journal of Community Health Service). Jurnal Pengabdian Kesehatan Komunitas, 01(1), 20–31. https://jurnal.htp.ac.id/index.php/jpkk/article/view/716/309

Nurmahmudah, E., Puspitasari, T., & Agustin, I. T. (2018). JURNAL ABDIMAS UMTAS LPPM-Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada Anak Sekolah. Jurnal Abdimas Umtas, 46–52.

Ringan, M., Singkong, K., & Kabupaten, D. I. (2015). View metadata, citation and similar papers at core.ac.uk. 25–35.

Silvyharahap, A., Dewi, S. S. S., & Suryaningsih, M. (2024). Perilaku hidup bersih dan sehat ( PHBS ) masyarakat desa Kampung Lalang dalam meningkatkan kesehatan masyarakat. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA), 6(3), 1–18. https://doi.org/10.51933/jpma.v6i3.1503

Susianti, S., Rudiyanto, W., Windarti, I., & Zuraida, R. (2022). Edukasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada Rumah Tangga di Desa Kalisari Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan. JPM (Jurnal Pengabdian Masyakat) Ruwa Jurai, 6(1), 1. https://doi.org/10.23960/jpm611-5

Wati, P. D. C. A., & Ridlo, I. A. (2020). Hygienic and Healthy Lifestyle in the Urban Village of Rangkah Surabaya. Jurnal PROMKES, 8(1), 47. https://doi.org/10.20473/jpk.v8.i1.2020.47-58

Yudistira Kasra, A. N. (2020). View metadata, citation and similar papers at core.ac.uk. 274–282.

Published

2025-08-21

Issue

Section

Articles

How to Cite

Asnawi, Siti Alia Zulfa, & Siti Salasatu Sa’diyah. (2025). Pentingnya Berperilaku Hidup Sehat untuk Menjaga Kualitas Lingkungan. Jejak Digital: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(5), 3327-3332. https://doi.org/10.63822/tsq0gj38